Minggu, 24 April 2016

Sore itu

Sore itu..
Kala aku pergi..
Hujan deras menemani..
Tetesan airnya membawa sejuta kenangan
Senyuman, canda tawa, tangisan 
Kenangan yang begitu berharga
Bersama hujan ku berdoa memohon
Sampai berapa kali pun hujan turun dan langit kembali cerah
Semoga kenangan itu tetap tersimpan 
Abadi selamanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar